Seperti dalam ayat dalam Al-Quran ” Tidaklah diciptakan Jin dan Manusia kecuali untuk beribadah kepadaKu(Allah)” QS. Adz – Dzariyat ayat 51
Diri hal tersebut kita mencoba belajar bagamana tidur itu menjadi ibadah yang sebagaimana Sunnah Rasulullah, hal-hal yang mesti kita perhatikan
1. Berwudhulah sebelum tidur atau mencuci kaki dan tangan
2. Saat akan tidur matikan lampu dan tutupla pintu kamar
3. Posisi tidur usahan agar posisi jantung diatas kepala dan pastinya mengahadap ke kanan (Seperti pada gambar patung budha yang ada dimojokerto)
4. Usahakan membaca 2 surat terakhir dari Al-Baqarah
5. Jika anda merasa takut, bacalah ayat kursi
6. Bacalah do’a sebelum tidur
7. Usahakan membaca banyak salawat
8. Kemudian saat bangun usaplah dua kali wajah anda dengan tengan anda lalu cucilah tangan anda
9. Jika anda mimpi buruk ucapkan Ta’awudz, jika mimpi baik ceritakanlah pada orang
mungkin cara-cara diatas dapat membuat kita lebih memperhatikan bagaimana cara tidur yang baik menurut Sunah Rasullah
Sumber dari (Buku yang berjudul “Etika Tidur Rasulullah”)
“KITA BISA KARENA TERBIASA”
0 komentar:
Posting Komentar